Edukasi
- Details
Ada beberapa bentuk kekerasan seksual memerlukan persetujuan korban dianggap tidak sah.
Read more: Bentuk Kekerasan Seksual Memerlukan Persetujuan Korban Dianggap Tidak Sah
- Details
Indikator yang menjadi penanda suatu hal sebagai kekerasan atau bukan adalah PAKSAAN.
- Details
Selain Petugas Satgas PPKS, dosen dan tenaga kependidikan juga memiliki peran dalam pencegahan dan penanganan kekerasan seksual. Berikut peran penting dosen dan tenaga kependidikan dalam pencegahan dan penanganan kekerasan seksual.
Read more: Peran Penting Dosen & Tenaga Pendidik dalam Pencegahan & Penanganan Kekerasan Seksual
- Details
MITOS
"Laki-Laki Tidak Mungkin Menjadi Korban".
Di tahun 2018, kasus kekerasan seksual paling banyak terjadi pada anak laki-laki, sebanyak 122 kasus. Kasus Gilang 'jarik' dan WNA Prancis di tahun 2020 menunjukkan bahwa laki-laki dapat menjadi pelaku sekaligus korban dalam kasus kekerasan seksual.
Read more: Mitos VS Fakta Seputar Kekerasan Seksual di Masyarakat
- Details
Ada 8 Prinsip Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual, yaitu :
- Kepentingan terbaik bagi korban
- Keadilan dan kesetaraan
- Kesetaraan hak dan aksesibilitas bagi disabilitas
- Akuntabilitas
- Independen
- Kehati-hatian
- Konsisten
- Jaminan Ketidakberulangan
Read more: 8 Prinsip Pencegahan & Penanganan Kekerasan Seksual